Kumpulan artikel mobil Opel / Chevrolet Blazer, Masalah, Tips, Modifikasi, dan Kumpulan artikel Otomotif lainnya

Thursday, 22 January 2015

Reloaded IAC

 Diangram Reloaded IAC
Idle air control, berfungsi sebagai pengatur udara masuk pada waktu engine idle,dimana posisi "Buterfly Valve" dalam posisi tertutup. normal 800 Rpm - 900 Rpm...
Pada saat pedal gas di injek, kinerja IAC digantikan oleh Throttle Position Sensor (TPS)... pada wakru pedal gas dilepas, kembali lagi pada kondisi idle, maka tugas pengaturan udara masuk diserahkan lagi pada IAC..

Gangguan pada IAC :
Bisa terjadi karena tidak ada signal dari ECU, Misal salah satu kabel ada yang putus...
Bisa juga karena magnet atau kumparan pada IAC ada yang short,atau putus dan bisa juga Pintel macet karena kotoran yang mengganggu...
Hal lain yang dapat membuat kinerja IAC tidak sempurna adalah karena jalur udaranya pada Throttle Bodyyang sangat sempit tersumbat kotoran.

Cara mengetes IAC :
Lepaskan IAC dari TB, pasang socketnya, mainkan kunci kontak on/off 2 maka pintel akan bergerak Maju mundur.
Kalau pintel tidak maju mundur, lihat penyebabnya seperti yang tertulis diatas.

SPG Dalaman IAC

 idle_control_motor

SPG PART IAC

 part_iac


Socializer Widget By Blogger Yard
SOCIALIZE IT →
FOLLOW US →
SHARE IT →

0 komentar:

Post a Comment